Jurnal Pengabdian Masyarakat Putri Hijau
Vol 3 No 2 (2023): Jurnal Pengabdian Masyarakat Putri Hijau

EDUKASI KESEHATAN UNTUK IBU HAMIL USIA REMAJA (USIA 15-19 TAHUN) TENTANG RISIKO KURANG ENERGI KRONIS (KEK) DESA CANDIREJO, KECAMATAN BIRU-BIRU, KABUPATEN DELI SERDANG

Novrika Silalahi (Institut Kesehatan Deli Husada)
Septa Dwi Insani (Institut Kesehatan Deli Husada)
Sulastri Br Ginting (Institut Kesehatan Deli Husada)
Tedty Rohaya Tinambunan (Institut Kesehatan Deli Husada)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2023

Abstract

Risk of chronic energy deficiency (CED) affected to mother and their fetuses. Impacts of CED are include pain in the third trimester of pregnancy, bleeding, low birth weight (LBW), death in mother and baby, etc. The proportion of pregnant adolescents aged 15-19 years amounted to 56.7% risk of CED. Multivariate analysis showed the correlation between age of menarche, energy intake, protein intake and physical activity with risk of CED. Protein intake is the most dominant factor correlated with CED risk on pregnant adolescents aged 15-19 years in Pontianak in year 2010 after being controlled by the age of menarche, gynecological age (GA), husband's education level, energy intake and physical activity. Pregnant adolescent with protein intake. Risiko Kurang Energi Kronis (KEK) berdampak terhadap ibu dan calon bayi yang dikandungnya. Dampak tersebut antara lain kesakitan pada trimester 3 kehamilan, perdarahan, BBLR, kematian ibu dan bayi, dll. Proporsi ibu hamil remaja usia 15-19 tahun risiko KEK sebesar 56,7%. Terdapat hubungan antara usia menarche, asupan energi, asupan protein dan aktivitas fisik dengan risiko KEK. Asupan protein merupakan faktor dominan setelah dikontrol variabel usia menarche, gynecological age (GA), tingkat pendidikan suami, asupan energi dan aktifitas fisik. Ibu hamil usia remaja dengan asupan protein < 80% AKG berpeluang 13,416 kali risiko KEK dibanding ibu hamil usia remaja dengan asupan protein ≥ 80% AKG. Upaya pencegahan risiko KEK dapat dilakukan dengan melakukan intervensi terhadap wanita usia reproduktif sebelum kehamilan termasuk meningkatkan asupan nutrien dan meningkatkan berat badan sebelum kehamilan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JPMPH

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Veterinary

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat Putri Hijau (JPMPH) merupakan wahana publikasi kegiatan pengabdian masyarakat bagi para akademisi, praktisi, dan peneliti. Jurnal ini menerima karya ilmiah pengabdian masyarakat yang berkaitan dengan bidang kesehatan. Tujuan penerbitan jurnal ini sebagai wahana ...