Journal of Innovation and Applied Technology
Vol 9, No 1 (2023)

Rancang Bangun Rumah Pengering Kopi Hybrid Guna Meningkatkan Efektivitas Pengeringan Kopi Di Kecamatan Pinogu, Provinsi Gorontalo

Bambang Susilo (Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Brawijaya)
Gatot Ciptadi (Fakultas Peternakan, Universitas Brawijaya)
Kiki Fibrianto (Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Brawijaya)
Hendrix Yulis Setyawan (Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Brawijaya)
Aris Subagyo (Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya)
Rizki Putra Samudra (Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Brawijaya)
Roy Ardy Colas Napitupulu (Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Brawijaya)



Article Info

Publish Date
04 Apr 2023

Abstract

Kopi telah menjadi produk unggulan Kecamatan Pinogu dengan cita rasa yang khas dengan pengolahannya yang alami membuat kopi ini dikategorikan sebagai kopi organik sehingga memiliki nilai jual yang tinggi. Permasalahannya, proses pengeringan kopi dengan sinar matahari sering terkendala cuaca sehingga produk yang dihasilkan kurang maksimal. Oleh karena itu, perlu dikembangkan teknologi tepat guna berupa rumah pengering hybrid. Rancang bangun rumah pengering berbahan baja dan polikarbonat diharapkan dapat mempercepat waktu pengeringan. Hasilnya didapatkan efisiensi waktu pengeringan menjadi 5,6 kali lebih cepat daripada metode konvensional, dan juga dapat menghemat ruang, serta mampu mengeringkan kopi sebanyak 240 kg sekali proses. Selain itu, pengeringan menggunakan metode ini juga dapat mengurangi kontaminasi pada kopi, sehingga dapat meningkatkan kualitas kopi.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jiat

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Article published Journal of Innovation and Applied Technology (JIAT) include the results of community service related to Community Development, Economic Development, Transfer and Diffusion of Technology, Innovation Science and Technology, Institutional Innovation, Development of Local Wisdom, Basic ...