Jurnal Matematika, Komputasi dan Statistika
Vol. 3 No. 1 (2023): Januari-April

PENDEKATAN BOOTSTRAP UNTUK UJI ANDERSON-DARLING TERHADAP KENORMALAN POPULASI: PENDEKATAN BOOTSTRAP

Roro Anteng (Program Studi Matematika, Jurusan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Halu Oleo, Kendari, Indonesia)
Wayan Somayasa (Program Studi Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Halu Oleo, Kendari)
Herdi Budiman (Program Studi Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Halu Oleo, Kendari)
Rahmalia Sahupala (Program Studi Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Halu Oleo, Kendari)



Article Info

Publish Date
25 Apr 2023

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah menunjukkan definisi pendekatan bootstrap untuk uji Anderson-Darling terhadap kenormalan populasi Pendekatan ini dilakukan dengan menunjukkan konsistensi metode bootstrap untuk statistik Anderson-Darling yang dilakukan secara analitik dan menggunakan simulasi Monte-Carlo. Hasil perhitungan fungsi power dari satatistik uji Anderson-Darling menggunakan distribusi eksponensial dan distribusi Weibull di peroleh nilai power yang lebih besar dari nilai yang di/tentukan untuk dan dengan berbagai ukuran dan yang berbeda Berikutnya, kuantil-kuantil dari versi bootstrap statistik Anderson-Darling diaproksimasi menggunakan simulasi Monte-Carlo untuk menetukan nilai kritis terhadap hipotesis yang diuji. Selanjutnya, dilakukan pengaplikasian statistik Anderson-Darling menggunakan pendekatan bootstrap terhadap data detak jantung manusia dalam bpm (beats per minute) sedemikian sehigga diperoleh kesimpulan tidak menolak . Dengan kata lain, hasil pengujian terhadap data detak jantung manusia berasal dari populasi berdistribusi normal.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

journal

Publisher

Subject

Computer Science & IT Mathematics

Description

Jurnal Matematika Komputasi dan Statistika (JMKS) diresmikan pada tahun 2020. Secara administrasi JMKS diasuh oleh Jurusan Matematika FMIPA UHO dan berada di bawah pembinaan langsung Dekan FMIPA dan ketua Jurusan Matematika FMIPA UHO. Jurnal Matematika Komputasi dan Statistika (JMKS) merupakan media ...