JUSTE (Journal of Science and Technology)
Vol. 3 No. 2 (2023): JUSTE

Optimasi Deteksi Wajah Hijab Dengan Menggunakan Data Augmentation dan Metode Convolutional Neural Network (CNN)

Megawati Megawati (Stikom CKI)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2023

Abstract

Hijab merupakan bagian dari menutup aurat. Karena menutup aurat merupakan kewajiban bagian tiap wanita muslim. Computer vision adalah bidang ilmu pengetahuan yang mempelajari dalam pembuatan sistem untuk mengambil keputusan dalam mengenali objek fisik nyata dan sesuai keadaan berdasarkan sebuah citra atau gambar. Oleh karena itu, peneliti mengklasifikasikan pengenalan wajah, kombinasi deteteksi objek, pelacakan objek, gambar memanfaatkan fitur dari citra wajah yang akan dipelajari oleh beberapa hidden layer sehingga dapat mengembangkan sistem yang mendeteksi wajah yang mengenakan hijab atau tidak mengenakan hijab dalam sebuah gambar atau video. Berdasarkan penelitian dan hasil penerapan metode Convolutional Neural Network (CNN) dalam mengklasifikasikan ekspresi wajah pemakaian hijab jumlah dataset diperoleh berdasarkan data test pada model Sequential nilai accuracy sebesar 98.54% nilai loss sebesar 0.062%, serta nilai loss pada model on top VGG16 nilai accuracy sebesar 98.88% dan nilai loss sebesar 0.032%. Kata Kunci – Hijab, Image Classification, Computer Vision, Convolutional Neural Network, Keras

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

juste

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Energy

Description

JUSTE (Journal of Science and Technology) presents articles on science and technology. The main theme of JUSTE is technology engineering for the convenience of human life. Therefore, we will present manuscripts in the fields of engineering, biology, environment, mathematical models, computers, and ...