Psikodimensia
Vol 13, No 2 (2014)

HUBUNGAN ANTARA SELF-EFFICACY DENGAN PENYESUAIAN DIRI PADA SISWA AKSELERASI

Mahendrani, Widanti ( Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata, Semarang)
Rahayu, Esthi ( Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata, Semarang)



Article Info

Publish Date
17 Feb 2015

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara self-efficacy dengan penyesuaian diri pada siswa skselerasi. Hipotesis penelitian ini adalah ada hubungan yang positif antara self-efficacy dengan penyesuaian diri pada siswa akselerasi. Semakin tinggi self-efficacy, maka semakin baik penyesuaian dirinya, dan sebaliknya. Jumlah siswa yang terlibat sebanyak 17 orang (studi populasi). Metode pengumpulan data dengan menggunakan skala self-efficacy dan skala penyesuaian diri. Data dianalisa dengan menggunakan teknik Rho Spearman. Hasilnya adalah ada hubungan yang sangat signifikan antara self-efficacy dengan penyesuaian diri pada siswa akselerasi. Hal ini ditunjukkan dengan rho sebesar 0,604; p=0,005 (p < 0,01)

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

psi

Publisher

Subject

Physics

Description

PSIKODIMENSIA is a scientific study that contains the results of research, thought and dissemination that aims to improve research, reviews and applications in the field of psychology. As a forum, communication media, and scientific development, the editorial received a contribution to the article ...