Kilmatuna: Journal Of Arabic Education
Vol. 2 No. 1 (2022): April : KILMATUNA: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab

تنفيذ تعليم اللغة العربية لمهارة الكلام بقسم تعليم اللغة العربية بجامعة سونان درجة

Arif Widodo (Institut Pesantren Sunan Drajat Lamongan)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2022

Abstract

Keterampilan berbicara merupakan aspek aktif dari sebuah bahasa dan model pembelajrannya selalu berkembang, baik dari aspek metode, materi maupun evalusinya. Untuk membuat formulasi baru dalam pembelajrannya, perlu digalakkan berbagai praktik mengajar yang inovatif. Karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pembelajaran keterampilan berbicara kekinian yang diajarkan di Institut Pesantren Sunan Drajat Lamongan. Secara khusus penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses pembelajaran. Untuk tujuan itu, data dikumpulkan dengan observasi dan dokumentasi. Data kemudian dianalisis dengan analisis deskriptif dan analisis isi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengajaran keterampilan berbicara lebih menekankan pada aspek praktik tematik dan berbasis penugasan simulasi berbahasa aktif. Secara umum, system pembelajaran kalam ini sudah baik dan mencerminkan unsur-unsur penunjang sistem mutu pembelajaran.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

pba

Publisher

Subject

Education Other

Description

Jurnal ini dikelola oleh Program Studi Pendidikan Bahasa Arab Fakultas Tarbiyah Institut Pesantren Sunan Drajat Lamongan dan diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LP2M) Institut Pesantren Sunan Drajat Lamongan. Jurnal ini berisikan artikel ilmiah baik penelitian ...