Jurnal Equilibrium
Vol. 3 No. 2 (2022): Jurnal Equilibrium

PENGARUH PARTISIPASI MASYARAKAT TERHADAP PENGEMBANGAN KAWASAN WISATA GUNUNG SOPUTAN KECAMATAN SILIAN RAYA KABUPATEN MINAHASA TENGGARA

Tirsa Tumigolung (Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Manado)



Article Info

Publish Date
31 Aug 2022

Abstract

Pengaruh Partisipasi Masyarakat Terhadap Pengembangan Kawasan Wisata Gunung Soputan Kecamatan Silian Raya Kabupaten Minahasa Tenggara. Penelitian ini di latarbelakangi oleh pentingnya peran serta masyarakat dalam keberhasilan Pembangunan Kawasan Wisata Gunung Soputan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Partisipasi Masyarakat Terhadap Pengembangan Kawasan Wisata Gunung Soputan di Kecamatan Silian Raya Kabupaten Minahasa Tenggara. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan melakukan pendekatan survey dengan menggunakan model-model statistika. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah wawancara dan angket. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa partisipasi masyarakat berpengaruh positif dan signifikan terhadap perkembangan Kawasan wisata Gunung Soputan. Kata Kunci : partisipasi masyarakat, pengembangan kawasan wisata gunung soputan

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

equilibrium

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Equilibrium adalah peer review jurnal yang di terbitkan oleh Pragram Studi Ilmu Ekonomi, Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Manado. Jurnal ini berfokus pada studi Ekonomi. Jurnal pertama kali diterbitkan pada tahun 2020. Jurnal di terbitkan tiga kali setahun (April, Agustus dan Desember) dan ...