Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana
Vol. 3 No. 1 (2020)

Peran Keluarga dalam Masyarakat Samin Sebagai Basis Pendidikan Karakter Pasca Pandemi Covid-19

Novi Triana Habsar (Unknown)
Suyahmo Suyahmo (Unknown)
Cahyo Budi Utomo (Unknown)
Gunawan Gunawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Feb 2021

Abstract

Tujuan artikel ini guna mendeskripsikan peran dari orang tua sebagai pendidik utama bagi anakanaknya baik saat pandemi covid-19 maupun pasca pandemi covid-19. Metode yang digunakanyakni metode penelitian kualitatif dengan pendekatan analisis deskriptif. Pada masyarakat Samin diBojonegoro banyak yang belum memahami peran orang tua dalam mendidik anak terlebih saatpandemi covid-19 ini, sekolah tidak dapat memberikan kewajibannya untuk mendidik peserta didikkhususnya dalam hal penanaman karakter dan moral yang baik. Peran utama orang tua yaknimemberikan bekal pendidikan agama, sosial, moral dan akhlak kepada anak agar mampuberadaptasi dengan perkembangan lingkungan nya terutama dalam lingkup pendidikan sertamampu beradaptasi dengan kebijakan pendidikan baik selama pandemi maupun pasca pandemicovid-19.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

snpasca

Publisher

Subject

Education

Description

Seminar nasional Pascasarjana merupakan kegiatan rutin yang dilakasanakan oleh Pascasarjana UNNES. Tahun 2018 adalah kali ke 5 pelaksanan yang diselenggarakan oleh Kampus yang telah berubah alamat dari lokasi di Kampus Bendan Ngisor berpindah di Kampus Kelud Utara III Kecamatan Gajahmungkur kota ...