Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana
Vol. 3 No. 1 (2020)

Potensi Mobile Learning Berbasis Etnomatematika Untuk Mengembangkan Kemampuan Literasi Matematis Pada Masa Pandemi

Nailil Muna Auliya (Unknown)
Amin Suyitno (Unknown)
Mohammad Asikin (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Feb 2021

Abstract

Perkembangan dunia dalam berbagai aspek kehidupan semakin pesat. Persiapan yang matangdiperlukan sebagai bekal untuk menghadapi berbagai tantangan pada masa globalisasi. Persiapantidak hanya cukup hanya dengan menggunakan pengetahuan saja, namun diperlukan jugaketerampilan. Pengetahuan dan keterampilan digunakan dalam menyelesaikan berbagai kontekspermasalahan yang ada dalam kehidupan. Salah satu kemampuan yang mendukung kemampuanabad 21 adalah literasi matematis. Literasi matematis merupakan kemampuan seseoarang dalammengetahui sekaligus menerapkan ilmu matematika untuk menyelesaikan masalah kehidupansehari-hari. Berdasarkan hasil penelitian oleh PISA dalam OECD, ditunjukkan bahwa skorkemampuan literasi matematis siswa Indonesia masih jauh di bawah rata-rata skor OECD. Dalamrangka meningkatkan kemampuan literasi matematis diperlukannya suatu pembelajaran yangkreatif dan inovatif, utamanya pada masa pandemi Covid-19. Mobile learning berbasis etnomatikadapat diaplikasikan dalam pembelajaran jarak jauh saat pandemi. Dengan pendekatanetnomatematika, siswa dapat menggabungan konsep dan aturan yang dipelajari dalam matematikakemudian dipraktekkan dengan kebudayaan sehingga didapatkan pengaruh positif untukmeningkatkan kemampun siswa dalam literasi matematis. Dari beberapa hasil survey dan kajianpenelitian lain yang telah dilakukan, penggunaan mobile learning berbasis etnomatematikamempunyai potensi yang baik dalam upaya peningkatan kemampuan literasi matematis siswa padamasa pandemic COVID-19.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

snpasca

Publisher

Subject

Education

Description

Seminar nasional Pascasarjana merupakan kegiatan rutin yang dilakasanakan oleh Pascasarjana UNNES. Tahun 2018 adalah kali ke 5 pelaksanan yang diselenggarakan oleh Kampus yang telah berubah alamat dari lokasi di Kampus Bendan Ngisor berpindah di Kampus Kelud Utara III Kecamatan Gajahmungkur kota ...