Jurnal Pengabdian Masyarakat : Pemberdayaan, Inovasi dan Perubahan
Vol 3, No 3 (2023): JPM: Pemberdayaan, Inovasi dan Perubahan

DINAMIKA PERKEMBANGAN INDUSTRI OTOMASI DI MASA TRANSISI PANDEMI

Farhanny Wardah (Pendidikan Teknik Otomasi Industri dan Robotika, Universitas Pendidikan Indonesia, Jl. Dr. Setiabudi No. 229 Bandung)
Fizal Dwi Mulyono (Pendidikan Teknik Otomasi Industri dan Robotika, Universitas Pendidikan Indonesia, Jl. Dr. Setiabudi No. 229 Bandung)
Hansel Christopher Hulu (Pendidikan Teknik Otomasi Industri dan Robotika, Universitas Pendidikan Indonesia, Jl. Dr. Setiabudi No. 229 Bandung)
Pramudya Ananta Wahyudi (Pendidikan Teknik Otomasi Industri dan Robotika, Universitas Pendidikan Indonesia, Jl. Dr. Setiabudi No. 229 Bandung)
Rakka Aditia Laksana (Pendidikan Teknik Otomasi Industri dan Robotika, Universitas Pendidikan Indonesia, Jl. Dr. Setiabudi No. 229 Bandung)
Rama Wijaya Abdul Rozak (Pendidikan Teknik Otomasi Industri dan Robotika, Universitas Pendidikan Indonesia, Jl. Dr. Setiabudi No. 229 Bandung)



Article Info

Publish Date
20 May 2023

Abstract

Pandemi COVID-19 berdampak pada seluruh sektor di Indonesia termasuk juga sektor industri. Dampak tersebut seperti pengurangan jumlah karyawan, penurunan tingkat produksi dan menurunnya permintaan dan penawaran (demand and supply) konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dinamika perkembangan industri otomasi di masa transisi pandemi COVID-19 di Indonesia. Hal tersebut didasarkan atas mulai beroperasinya kembali industri secara normal setelah pandemi COVID-19. Tiga wawancara semi-terstruktur dilakukan dengan pemilik industri mikro furniture, manajer sebuah industri dan seorang maintenance industri. Kebulatan suara diungkapkan tentang terjadinya pengurangan jumlah karyawan, penurunan tingkat produksi dan menurunnya permintaan dan penawaran (demand and supply) konsumen saat pandemi COVID-19. Begitu juga dengan terjadinya penambahan atau ketetapan jumlah karyawan, penambahan tingkat produksi dan menaiknya permintaan dan penawaran (demand and supply) konsumen setelah pandemi COVID-19.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JPMWidina

Publisher

Subject

Religion Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Industrial & Manufacturing Engineering Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat: Pemberdayaan, Inovasi dan Perubahan adalah jurnal dengan ISSN (2808-3407)Â yang dikelola oleh penerbit widina di bawah badan hukum CV. Widina Media Utama. Mempublikasikan artikel tentang kegiatan pengabdian kepada masyarakat di bidang pendidikan, sosial, pengembangan ...