Jurnal Kajian dan Penelitian Umum
Vol. 1 No. 1 (2023): Februari: Jurnal Kajian dan Penelitian Umum

Prokrastinasi Dalam Pembelajaran Dan Perkembangan Peserta Didik

Alvi Nur Azizah (Universitas Islam Negeri Raden Mas Said Surakarta)



Article Info

Publish Date
28 Feb 2023

Abstract

Penelitian ini bermaksud untuk mengetahui tentang prokrastinasi dalam pembelajaran dan perkembangan peserta didik. Hal tersebut dikarenakan masih banyak bahwa siswa yang cenderung menunda waktu dan lebih mementingkan kegiatan yang tidak berkenaan dengan tugas sekolah. Penelitian ini termasuk penelitian kualitatif yaitu penelitian kepustakaan) yakni melakukan telaah terhadap sumber-sumber kepustakaan berupa literatur, buku, jurnal catatan atau sejenisnya yang berhubungan dengan prokrastinasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penyelesaian prokrastinasi dalam masalah pembelajaran dan perkembangan peserta didik dengan self regulated learning.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jkpu

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Ruang lingkup karya yang diterbitkan mencakup Multidisiplin diantaranya yaitu: Ilmu Sosial Humaniora, Pertanian, Kesehatan, Peternakan, perikanan, Politik, Pendidikan, Ilmu Teknik, Teknik Elektro dan Informatika, Desain Komunikasi Visual, Manajemen, Ekonomi dan Akuntansi, Kewirausahaan dan ...