Jurnal PERKUSI: Pemasaran, Keuangan dan Sumber Daya Manusia
Vol 2, No 1 (2022): PERKUSI

Determinan Rasio Profitabilitas Pada PT Bank Mandiri, Tbk. (Persero Periode Tahun 2009 – 2018)

Bulan Oktrima (Universitas Pamulang)
Muliahadi Tumanggor (Universitas Pamulang)
Waluyo Jati (Universitas Pamulang)



Article Info

Publish Date
19 Jan 2022

Abstract

Tujuan Dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh LDR dan NPL secara parsial maupun simultan terhadap ROA pada PT. Bank Mandiri, Tbk. Periode tahun 2009-2018. Dengan menggunakan SPPS 22.0 melakukan beberapa uji, yaitu: uji asumsi klasik, uji regresi linier berganda, uji koefisien determinasi, uji koefisien korelasi, uji hipotesis (t dan f). dengan hasil penelitian, tidak terdapat pengaruh signifikan antara LDR dan NPL secara parsial maupun simultan terhadap ROA. dengan kekuatan hubungan yang kuat dan memberikan kontribusi sebesar 28.3% dan sisanya sebesar 71.7% oleh variabel yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JIPER

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal PERKUSI adalah jurnal yang fokusnya dan lingkupnya mempublikasikan artikel ilmiah tentang Pemasaran, Keuangan dan Sumber Daya Manusia yang merupakan hasil penelitian ilmiah asli (prioritas utama) dan artikel ulasan ilmiah yang bersifat baru (tidak prioritas) dari berbagai kalangan akademisi ...