Jurnal Sejarah dan Budaya
Vol 9, No 1 (2015): Juni

SITUS-SITUS MEGALITIK DI MALANG RAYA: KAJIAN BENTUK DAN FUNGSI

Slamet Sujud Purnawan Jati (Jurusan Sejarah, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Malang)
Deny Yudo Wahyudi (Jurusan Sejarah, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri malang)



Article Info

Publish Date
19 Nov 2015

Abstract

Abstrak: Kajian bentuk dan fungsi situs megalitik di Malang Raya membuka kemungkinan pengembangan keilmuan sejarah budaya, sejarah lokal, dan secara spesifik budaya megalitik di masa pra-aksara Malang Raya. Dalam kasus ini terutama pada materi sejarah lokal secara khusus pada materi pra-aksara sangat jarang diberikan di sekolah-sekolah di Malang Raya, sehingga hasil penelitian ini dapat menjadi materi pembelajaran pada Sejarah Lokal. Pengetahuan dari budaya megalitik pada masa pra-sejarah penting untuk menjelaskan keberadaan objek megalitik dalam keterkaitannya dengan identitas budaya komunitas pendukungnya.Abstract: this study on the form and function of megalithic sites in Great Malang might open the knowledge and lead to cultural history and local history, specifically megalithic culture in pre-history of Great Malang. The material of local history especially pre-history era is rarely given by the schools of Great Malang. Therefore, the findings will be a learning material for local history. This might be important to explain the existence of megalithic object related to cultural identity of supporting community.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

JSB

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

Terbit dua kali dalam satu volume yaitu Juni dan Desember; ISSN 1979-9993 berisi tulisan ilmiah tentang sejarah, budaya dan hubungannya dengan pengajaran, baik yang ditulis dalam Bahasa Indonesia maupun asing. Tulisan yang dimuat berupa analisis, kajian dan aplikasi; hasil penelitian, dan pembahasan ...