Al-Bayan: Journal of Hadith Studies
Vol 1 No 2 (2022): Juli

INTEGRASI ANTARA ILMU DAN HADITS MENURUT PEMIKIRAN IMAM AL-GHAZALI

Abdul Mufid (Prodi Ilmu Hadis, STAI Khozinatul Ulum Blora)
Nidaa' Nurul Fajri (UIN Raden Mas Said Surakarta)
Moch Ismai (Prodi Ilmu Hadis, STAI Khozinatul Ulum Blora)



Article Info

Publish Date
30 Jul 2022

Abstract

Artikel ini difokuskan untuk mengkaji mengenai bagaimana masuknya ilmu (sains) kedalam studi kebiasaan nabi (hadits). Pembahasan yang akan kita bahas meliputi posisi ilmu-ilmu yang berkaitan dengan hadits, relasi ilmuilmu (sains) dan hadits serta pemahaman hadits dengan perangkat ilmu (sains). Dalam hal ini hadits berperan sebagai wadah untuk menggabungkan (konsolidasi) antara ilmu dan agama, karena hadits merupakan sesuatu objek yang bersifat passif, sedangkan ilmu merupakan sesuatu objek yang bersifat aktif. Didalam agama islam, baik ilmu agama maupun ilmu sosial (umum) merupakan kedua hal yang tidak bisa terpisah. Sebab jika kedua ilmu ini berintegrasi secara bagus akan dapat memecahkan segala persoalan umat yang terjadi. Dengan demikian, ilmu sosial merupakan wujud praktek dari penafsiran sebuah makna hadits. Keywords : ilmu, integrasi, penggabungan, konsolidasi, hadits

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

al-bayan

Publisher

Subject

Religion Humanities

Description

Al-Bayan Journal of Hadith Studies adalah untuk mempublikasikan penelitian orisinal terkini tentang subjek yang mencakup studi lapangan atau studi berbasis teks dengan berbagai perspektif hadis dan ilmu-ilmunya. Al-Bayan Journal of Hadith Studies menyediakan media bagi para ulama, peneliti, dan ...