Deli Sains Informatika
Vol. 1 No. 1 (2021): Artikel Riset 2021

APLIKASI PEMESANAN LAPANGAN FUTSAL PADA KARISMA FUTSAL DENGAN METODE FIRST COME FIRST SERVED INSTRUCTIONS FOR WRITING AND PUBLISHING ARTICLES FROM JOURNAL DSI 2021

Eki Syahputra (Unknown)
Mhd Zulfansyuri Siambaton (Universitas Islam Sumatera Utara)
Tasliyah Haramaini (Universitas Islam Sumatera Utara)



Article Info

Publish Date
29 Dec 2021

Abstract

Sistem pemesanan lapangan pada Karisma Futsal masih bersifat manual. Memesan lapangan harus datang langsung ke Karisma Futsal. Selain itu bukti pembayaran masih menggunakan banyak kertas atau buku untuk membuat laporan pembayaran, sehingga jika ingin melakukan rekap data pengelola kesulitan karena ada banyak kertas yang akan dikumpulkan dan juga tidak terorganisir penyimpanan data pemesanan penggunaan lapangan futsal dengan baik dan benar sehingga memungkinkan data-data tersebut akan hilang. Tujuan penelitian ini untuk membantu dalam meningkatkan keefektifitasan proses booking lapangan dan pengolahan data pada Karisma Futsal. Metode yang digunakan adalah Metode First Come First Served yang berfungsi untuk mengatasi penjadwalan pemesanan lapangan agar tidak bersamaan. Aplikasi yang digunakan adalah aplikasi berbasis web dengan jenis website yang digunakan adalah website dinamis dan dengan menggunakan bahasa pemograman yaitu PHP lalu menggunakan database sebagai tempat penyimpanan. Kata kunci: Aplikasi, lapangan, futsal, web, PHP, database, website dinamis, First Come First Served.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

dsi

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Deli Informatics Science: is a scientific journal in the field of computer science and informatics. Deli Informatics Science is published twice a year (6 months), namely in June and December. Deli Computer Science aims to publish research in the field of computer science that focuses on the ...