At Tasyri'i Jurnal Prodi Perbankan Syariah
Vol. 5 No. 2 (2022): Jurnal At Tasyri'i Juli Desember 2022

FOREIGN SECTOR, INTERNATIONAL TRADE AND INTERNATIONAL FINANCE

Rahmat, Fawza (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Jul 2022

Abstract

Sektor asing merupakan sektor yang mengtur terjadinya hubungan antar negara di bidang ekonomi. Sektor asing ini mengatur kegiatan ekspor-impor barang dan jasa antar negara yang saling membutuhkan. Berarti, sektor asing mengatur hubungan dua negara atau lebih dalam kegiatan perdagangan internasional dan keuangan internasional sehingga perdagangan antar negara terjadi. Perdagangan internasional terjadi apabila sektor asing telah menentukan keuangan internasional. Keuangan internasional ini akan menjadi alat tukar dalam kegiatan ekspor-impor barang antar negara ini. Kebutuhan yang menjadi cakupan sektor asing bukan hanya kebutuhan antar negara, akan tetapi juga kebutuhan rumah tangga di sebuah negara yang mengaitkan produksi dari warga negara asing. Misalnya, beras yang diimpor Indonesia dari Thailand untuk pemenuhan kebutuhan warga negaranya.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

attasyrii

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal At TAsyrii adalah jurnal program studi Perbankan Syariah STAI YAPTIP Pasaman Barat yang mengkaji tentang ekonomi, Ekonomi ISlam dan Perbankan syariah, terbit dua kali dalam setahun (Januari Juni dan Juli Desember) yang dikelola oleh Program Studi Perbankan syariah STAI YAPTIP Pasaman ...