Jurnal Inovasi Bisnis Indonesia (JIBI)
Vol. 1 No. 1 (2023): September

PENGARUH PENGELUARAN PEMERINTAH TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA DI KABUPATEN LUWU UTARA

Annur Thayyib (universitas muhammadiyah palopo)
I Ketut Patra (Universitas Muhammadiyah Palopo)
Indra Kusdarianto (Universitas Muhammadiyah Palopo)



Article Info

Publish Date
11 Sep 2023

Abstract

Abstrak Banyak cara yang dapat digunakan dalam mengukur keberhasilan pembangunan manusia suatu negara, salah satu adalah mengukur keberhasilan pembangunan manusia dengan menggunakan Indeks Pembangunan Manusia (IMP). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengeluaran pemerintah terhadap indeks pembangunan manusia Kabupaten Luwu Utara. Pengeluaran pemerintah digunakan sebagai variabel independent dan indeks pembangunan manusia digunakan sebagai variabel dependent. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan teknik pengumpulan data melalui internet atau mendatangi langsung instansi terkait. Metode analisis yang digunakan adalah regresi linear sederhana dengan bantuan program SPSS versi 25. Data yang digunakan pada penelitian ini adalah data pengeluaran pemerintah dari tahun 2011-2020. Hasil pengujian menyatakan bahwa secara parsial variabel pengeluaran pemerintah berpengaruh positif dan signifikan terhadap indeks pembangunan manusia di Kabupaten Luwu Utara. Kata Kunci : Pengeluaran Pemerintah, Indeks Pembangunan Manusia Abstract Many ways can be used in measuring the success of a country's human development, one of which is measuring the success of human development using the Human Development Index (HDI). This study aims to determine the effect of government spending on the human development index of North Luwu Regency. Government spending is used as an independent variable and the human development index is used as the dependent variable. This research uses quantitative research methods with data collection techniques through the internet or directly visiting related agencies. The analysis method used is simple linear regression with the help of the SPSS version 25 program. The data used in this study are government expenditure data from 2011-2020. The test results state that partially the government expenditure variable has a positive and significant effect on the human development index in North Luwu Regency. Keywords : Government spending, human development indeks

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jibi

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Inovasi Bisnis Indonesia (JIBI) is a national academic journal and open access that applies peer-reviewed by bestari partners published by PT Tangrasula Tekno Kreatif. Jurnal Inovasi Bisnis Indonesia (JIBI) acts as a communication medium for academics, practitioners and other related parties ...