Karimah Tauhid
Vol. 2 No. 1 (2023): Karimah Tauhid

Sistem Informasi Penjualan

Arief Selay (Universitas Djuanda)
Gerald Dwight Andigha (Universitas Djuanda)
Andra Alfarizi (Universitas Djuanda)
Muhammad Izdhihar Bintang Wahyudi (Universitas Djuanda)
Muhammad Noufal Falah (Universitas Djuanda)
Muhammad Encep (Universitas Djuanda)
Mulil Khaira (Universitas Djuanda)



Article Info

Publish Date
18 Feb 2023

Abstract

Sampai hari ini perkembangan dan kemajuan dari teknologi masih terus berjalan, dengan adanya perkembangan dan kemajuan dari teknologi hal ini sangatlah membantu manusia dalam menyelesaikan segala macam permasalahan sebagai contoh dalam bidang sistem informasi. ”sistem Informasi adalah kumpulan dari sub-sub sistem baik phisik maupun non phisik yang saling berhubungan satu sama dan bekerja sama secara harmonis untuk mencapai satu tujuan yaitu mengolah data menjadi informasi yang berguna”. (Susanto, 2009: 55) dan sistem informasi adalah seperangkat komponen yang saling berhubungan yang berfungsi untuk mengumpulkan, memproses, menyimpan, dan mendistribusikan informasi untuk mendukung pembuatan keputusan dan pengawasan dalam organisasi (Husein dan Wibowo, 2006). Sistem Penjualan sangat mempermudah dan membantu manusia dalam menemukan dan mengolah sebuah informasi contohnya adalah sistem informasi penjualan, ini merupaka sebuah prosedur yang melaksanakan, merancang, mencatat, mengkalkulasi, membuat dokumen,, dan informasi sebuah penjualan untuk keperluan manajemen dan bagian lain yang berkepentingan, dari mulainya order penjualan hingga transaksi dilaksanakan. Sistem Informasi Penjualan merupakan Sub Sistem Informasi Bisnis, Sub Sistem Bisnis lainya bisa merupakan, pemasaran, sumber daya manusia, keuangan akuntansi dan manufaktur produksi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) Pengertian Sistem Informasi; (2) Pengertian Penjualan; (3) Pengertian Sistem Informasi Penjualan; (4) Manfaat Ssistem Informasi Penjualan. Metode dasar yang digunakan dalam penelitian jurnal ini, yaitu dari referensi yang ada, penelitian dari artikel - artikel. Hasil penelitian menunjukan bahwa, Sistem Informasi Penjualan sangat penting dalam membuat produk yang akan dijual karna dengan ini membantu merangcang, mencatat, membuat dokumen dan informasi penjualan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

karimahtauhid

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Neuroscience Social Sciences

Description

Karya Ilmiah yang diterbitkan merupakan hasil penelitian maupun pengabdian yang mencakup semua bidang ilmu baik dalam bidang sosial maupun ...