Journal of Community Empowerment
Vol 3 No 2 (2023): Journal of Community Empowerment

Pendampingan Pengolahan Sampah Rumah Tangga Melalui Budidaya Maggot (Hermetia illucens)

Dyah Rini Indriyanti (Program Studi Biologi, Universitas Negeri Semarang, Indonesia)
Priyantini Widiyaningrum (Program Studi Biologi, Universitas Negeri Semarang, Indonesia)
Ning Setiati (Program Studi Biologi, Universitas Negeri Semarang, Indonesia)



Article Info

Publish Date
15 Sep 2023

Abstract

Abstrak. Pemerintah Kota Semarang saat ini sedang giat melakukan berbagai upaya untuk mengurangi sampah, termasuk mendaur ulang sampah agar dapat digunakan kembali. Tim pengabdian masyarakat Universitas Negeri Semarang (UNNES) melakukan pendampingan kelompok masyarakat Kelurahan Plamongansari, Kecamatan Pedurungan, Kota Semarang dalam rangka pengurangan sampah dengan budidaya Maggot (Hermetia illucens) dengan media sampah organik. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk membuat contoh budidaya maggot di kelompok Masyarakat. Cara pelaksanaan : 1) menyediakan bahan alat. 2) membantu proses budidaya maggot dari awal hingga panen. Hasilnya melalui kegiatan kelompok, masyarakat sudah bisa membudidayakan maggot dan memanen larva maggot. Abstract. The Semarang city government is currently actively carrying out various efforts to reduce waste, including recycling waste that can be reused. The Universitas Negeri Semarang (UNNES) community service team assisted community groups in Plamongansari sub-district community group, Pedurungan District, Semarang city in order to reduce waste by cultivating Maggot (Hermetia illucens) with organic waste media. The aim of this activity was to create an example of maggot cultivation in the community group. Implementation method: 1) provide tool materials. 2) assisting the maggot cultivation process from start to harvest. As a result of group activities, the community has been able to cultivate maggots and has harvested maggot larvae.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JCE

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

This journal publishes articles of community service and empowerment results that are problem-solving, comprehensive, meaningful, and sustainable, with clear ...