Panrannuangku Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol. 3 No. 3 (2023)

Upaya Meningkatan Motivasi Belajar Anak-Anak di Dusun Tambun Kelurahan Pangkalan Lesung

Zul Azmi (Universitas Muhammadiyah Riau)
Rahmad Hidayat Alhadi (Universitas Muhammadiyah Riau)
Viana Nurhasanah (Universitas Muhammadiyah Riau)
Tri Wahyuningsih (Universitas Muhammadiyah Riau)
M Ilham Bintang Setiadi (Universitas Muhammadiyah Riau)



Article Info

Publish Date
06 Sep 2023

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi belajar anak anak Dusun Tambun dalam belajar membaca Al Quran. Pengabdian ini dilakukan di Dusun Tambun Kelurahan Pangkalan Lesung Kaupaten Pelalawan. Metoda pengabdian dilakukan dengan pembimbingan siswa, penyampaian ceramah, diskusi dan interaksi siswa dalam meningkatkan litarasi siswa. Hasilnya menunjukkan anak-anak Dusun Tambun sebagai siswa mampu membaca Al Quran menjadi lebih baik dari kondisi presurvei. Program pengaya magrib mengaji terbukti dapat mendorong pemercepatan pengenalan huruf arab dan melancarkan baca Al Quran. Pendekatan peningkatan motivasai intrinsik menggunakan konsep otonomi, kompetensi, relatedness dan relevansi dapat membangkitkan semangat motivasi siswa. This community service activity aims to increase the learning motivation of the Tambun Hamlet children in learning to read the Al Quran. This service was carried out in Tambun Hamlet, Pangkalan Lesung Village, Pelalawan District. The dedication method is carried out by mentoring students, delivering lectures, discussions and student interactions in increasing student literacy. The results show that the children of Dusun Tambun as students are able to read the Koran better than the survey conditions. The Maghrib Koran add-on program is proven to accelerate the recognition of Arabic letters and improve reading of the Koran. Approaches to increasing intrinsic motivation using the concepts of autonomy, competence, relatedness and relevance can arouse students' motivation.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

panrannuangku

Publisher

Subject

Humanities Education Engineering Health Professions Library & Information Science

Description

The mission of Panrannuangku Jurnal Pengabdian Masyarakat is to serve as the premier peer-reviewed, interdisciplinary journal to advance theory and practice related to all forms of outreach and engagement . This includes highlighting innovative endeavors; critically examining emerging issues, ...