Boting Langi: Jurnal Seni Pertunjukan


TARI PUJU GALANGANJUR VERSI SIRAJUDDIN BANTANG : SUATU STUDI KASUS PEMBELAJARAN TARI KREASI DI SMKN 2 GOWA

fatima tuz zahra (universitas negeri makassar)



Article Info

Publish Date
17 Aug 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjawab permasalahan mengenai Tari Puju Galaganjur versi Sirajuddin Bantang: suatu studi kasus pembelajaran tari kreasi di SMK Negeri 2 Gowa, dengan mengkaji aspek pembelajaran pada latar belar belakang dan pembelajaran   dan menggunakan  pendekatan teori Jazuli dalam memahami pembelajaran tari puju galaganjur, penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif untuk mendeskripsikan latar belakang tari puju galaganjur serta mengetahui pembelajaran pada tari puju galaganjur bisa dipahami secara meyeluruh, tehnik pengumpulan data menggunakan pendekatan observasi, wawancara dan dokumentasi, temuan dalam penelitian ini adalah (1) tari puju galaganjur merupakan tarian pergaulan yang di menjadi salah satu metode pembelajaran di sekolah .(2) pembelajaran pada tari galaganjur masih memakai KTSP pada modul serta silabus dan tidak memiliki RPP pada pembelajaran dalam kelas.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

botinglangi

Publisher

Subject

Arts Education Other

Description

Boting Langi: Jurnal Seni Pertunjukan diterbitkan oleh Jurusan Seni Pertunjukan Fakultas Seni dan Desain Universitas Negeri Makassar. Boting Langi menerbitkan karya ilmiah hasil penelitian seni dan pendidikan seni. Redaksi menerima artikel belum pernah dipublikasikan di media lain dengan format ...