Jurnal Alih Teknologi Sistem Informasi (JATSI)
Vol 1, No 1 (2021)

Implementasi Metode Prototyping Dalam Membangun Sistem Kepegawaian Umitra Indonesia Berbasis Web

agus kurniawan syah (universitas mitra indonesia)
Yodhi Yuniarthe (universitas mitra indonesia)
Budi Hartanto (universitas mitra indonesia)



Article Info

Publish Date
16 Apr 2021

Abstract

Implementasi Merupakan tindakan untuk mencapai tujuan tujuan yang telah ditetapkan dalam suatu keputusan. Sedangkan Metode Prototyping yaitu melakukan perancangan sistem yang akan dikembangkan dapat menggunakan metode prototype atau prototyiping. Sistem merupakan sebuah kumpulan prosedur yang saling berhubungan dan melakukan pekerjaan bersama-sama untuk mencapai tujuan bersama. Informasi adalah data mentah yang telah di olah sedemikian rupa menjadi sebuah fakta yang berguna bagi yang membutuhkannya.Kepegawaian merupakan sebuah kegiatan mengelola sumber daya manusia pada sebuah organisasi. Pada dasarnya kepegawaian adalah sebuah kegiatan mengelola kepangkatan, kewajiban, serta hak yang harus didapat oleh pegawai tersebut Kata kunci: Implementasi, Metode Prototyping, Sistem, Informasi, Kepegawaian

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JATSI

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering

Description

Jurnal Alih Teknologi Sistem Informasi (JATSI) adalah media publikasi ilmiah yang ditulis oleh dosen, peneliti, dan mahasiswa di bidang komputer, dll. JATSI menerbitkan makalah penelitian asli, yang direview dan melalui mekanisme secara online. Semua makalah direview setidaknya oleh dua orang ...