Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)
Vol. 4 No. 6 (2023): Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)

Pengaruh Transformational Leadership terhadap Innovative Work Behavior Pada Dosen Perguruan Tinggi Surabaya: Peran Mediasi Knowledge Acquisition dan Knowledge Distribution

Robertus Adi Nugroho (Universitas Katolik Darma Cendika)
Bernardus Aris Ferdinan (Universitas Katolik Darma Cendika)
Tineke Wehartaty (Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya)



Article Info

Publish Date
25 Oct 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Transformational Leadership terhadap Innovative Work Behavior dari para dosen Perguruan Tinggi dengan mediasi Knowledge Acquisition, dan Knowledge Distribution. Sampel penelitian ini adalah 93 responden dari para dosen di Perguruan Tinggi Surabaya, dimana pengumpulan data melalui kuesioner yang dibagikan melalui Google Form. Teknik analisis menggunakan structural equation modelling (SEM) dengan menggunakan ala tolah data Smart-PLS. Hasil penelitian: Transformational Leadership berpengaruh positif terhadap Innovative Work Behavior, Transformational Leadership berpengaruh positif terhadap Knowledge Acquisition, Transformational Leadership berpengaruh positif terhadap Knowledge Distribution, Knowledge Acquisition tidak berpengaruh terhadap Innovative Work Behavior, Knowledge Distribution berpengaruh positif terhadap Innovative Work Behavior, Transformational Leadership tidak berpengaruh terhadap Innovative Work Behavior melalui Knowledge Acquisition, dan Transformational Leadership tidak berpengaruh terhadap Innovative Work Behavior melalui Knowledge Distribution. Implikasi dari penelitian yaitu terkait perlunya pengelolaan knowledge yang dimiliki oleh para dosen agar lebih berpengaruh terhadap perilaku inovasi dari kinerja.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

msej

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) is published by Yayasan Pendidikan Riset dan Pengembangan Intelektual (YRPI) as an information and communication media for practitioners, researchers and academics who are interested in the field of management (Finance, Human Resource, ...