JURNAL ILMIAH TEKNIK SIPIL
Vol 12 No 1 (2023): FEBRUARI

EVALUASI PERENCANAAN TEMBOK PENAHAN TANAH LONGSOR SIDIKALANG – SINGKIL STA 2+150

Leyona Malau (Universitas Darma Agung)
Herry Apriantho Sinaga (Universitas Darma Agung)
Masriani Endayanti (Universitas Darma Agung)



Article Info

Publish Date
28 Aug 2023

Abstract

Kelongsoran tanah sering terjadi diakibatkan meningkatnya tegangan geser suatu massa tanah atau menurunnya kekuatan geser suatu massa tanah. Pada kasus ini Sidikalang–Singkil STA 2+150 mengalami kelongsoroan.Alternatif penanggulangan longsor pada kasus ini dilakukan dengan menggunakan dinding penahan tanah model Kantilever yaitu dinding penahan tanah yang terbuat dari beton bertulang yang tersusun dari dinding vertikal dan tapak lantai dimana konstruksi berbentuk dinding yang digunakan untuk menjaga kestabilan agar bidang tanah tidak bergeser atau longsor.Dari perhitungan Retaining wall hasil = 2,5 ; = 3,6 ; = 3429,966 dimana Qg Pu .Nilai SF aman terhadap guling dan geser

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

tekniksipil

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Industrial & Manufacturing Engineering Transportation

Description

The Civil Engineering Scientific Journal of the University of Darma Agung as one of the publication media of academicians, researchers, and practitioners is expected to be able to become a media for the dissemination of information development in Civil Engineering disciplines to the wider community, ...