Tarsius: Jurnal Pengabdian Tarbiyah, Religius, Inovatif, Edukatif dan Humanis
Vol 1 No 2 (2019): Volume 1 Nomor 2 Tahun 2019

Training On English Debate For Students Of MTs Assalam Manado

Indah Wardaty Saud (IAIN Manado)
Nur Halimah (IAIN Manado)
Fadhlan Saini (IAIN Manado)
Dea Thaib (IAIN Manado)



Article Info

Publish Date
20 Oct 2022

Abstract

Abstrak Debat Bahasa Inggris merupakan keterampilan yang dibutuhkan untuk mengikuti kompetisi dan meningkatkan percaya diri dan berfikir kritis siswa dalam menggunakan Bahasa Inggris di area umum. Namun, kendala yang dihadapi sekolah yakni kurangnya sumber daya manusia (guru) yang memiliki kapasitas untuk mentransfer ilmu dan pengalaman mengenai debat Bahasa Inggris. Oleh karena itu, tim PKM TBI IAIN Manado menginisiasi program pelatihan debat Bahasa Inggris untuk siswa MTs Assalam Manado yang dilaksanakan selama 5 pertemuan, dari tanggal 11 November – 17 Desember 2019. Sebanyak 25 siswa terlibat dalam program ini. Hasil dari kegitan ini dapat dilihat dari peningkatan motivasi, percaya diri, dan berfikir siswa dalam debat Bahasa Inggris. Kata Kunci : Pelatihan, Debat Bahasa Inggris, Siswa MTs.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

tarsius

Publisher

Subject

Religion Education Other

Description

Tarsius Jurnal Pengabdian Tarbiyah, Religius, Inovatif, Edukatif & Humanis merupakan jurnal pengabdian yang membahas soal pendidikan secara, pendidikan islam, dan ...