Sepakat : Sesi Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 2 No 2 (2022): SEPAKAT DESEMBER 2022

PENGUATAN KOMPETENSI KEPALA SEKOLAH DI ERA SOCIETY 5.0 DENGAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS

Supadi (Manajenen Pendidikan, Universitas Negeri Jakarta)
Evitha Soraya (Manajenen Pendidikan, Universitas Negeri Jakarta)
Ujang Suherman (Manajenen Pendidikan, Universitas Negeri Jakarta)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2022

Abstract

Kompetensi Kepala Sekolah adalah keterampilan dan perilaku Kepala Sekolah yang berkontribusi pada kinerja yang unggul. Era Society 5.0 adalah era diimana seseorang dapat menyelesaikan berbagai tantangan dan permasalahan dengan memanfaatkan berbagai inovasi yang lahir di era Revolusi Industri 4.0 dan berpusat di teknologi. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk membantu menyelesaikan masalah terkait kemampuan kepala sekolah dalam melakukan pengembangan atau perbaikan sekolah yang perlu dilakukan secara ilmiah. Metode pelaksanaan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) yang akan dilakukan yaitu pelatihan dan pendampingan. Hasil capaian PKM ini yaitu peningkatan kompetensi kepala sekolah dalam merancang penelitian tindakan sekolah guna mewujudkan keunggulan sekolah di era Society 5.0.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

sepakat

Publisher

Subject

Humanities Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

SEPAKAT Sesi Pengabdian pada Masyarakat is an international, peer-reviewed journal publishing articles on all aspects of SOCIAL SCIENCES. SEPAKAT Sesi Pengabdian pada Masyarakat welcomes submissions of the following article types: (1) Papers: reports of high-quality original research with ...