GEMBIRA (Pengabdian Kepada Masyarakat)
Vol 1 No 06 (2023): DESEMBER 2023

PELATIHAN PEMBUATAN ECOBRICK SEBAGAI UPAYA MENUMBUHKAN SEKOLAH RAMAH LINGKUNGAN DI SMAN 1 HAHARU

Anita Tamu Ina (Universitas Kristen Wira Wacana Sumba)
Krisman Umbu Henggu (Universitas Kristen Wira Wacana Sumba)
Audrey Louise Makatita (Universitas Kristen Wira Wacana Sumba)
Yoin Meissy Matulessy (Universitas Kristen Wira Wacana Sumba)
Serlia Loda Babang Amah (Universitas Kristen Wira Wacana Sumba)
Rivandi Yewangu (Universitas Kristen Wira Wacana Sumba)
Chening Nonci Lewi (Universitas Kristen Wira Wacana Sumba)
Aprito Kapenga Tanahomba (Universitas Kristen Wira Wacana Sumba)



Article Info

Publish Date
08 Dec 2023

Abstract

Sampah plastik merupakan masalah umum yang dihadapai dalam pengelolaan kebersihan lingkungan. Salah satu hal yang dapat dilakukan sebagau alternatif pengelolaan sampah plastik adalah dengan membuat ecobrick. Tujuan pelaksanaan kegiatan PKM ini adalah agar peserta memiliki keterampilan mengolah sampah dan botol plastik menjadi barang berharga secara ekonomis melalui pembuatan ecobrick, dan menumbuhkan kesadaran peduli terhadap lingkungan sekitar. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah pelatihan dan praktik langsung. PKM yang dilaksanakan di SMAN 1 Haharu ini diharapkan dapat membuat peserta mampu mempraktikkan pembuatan ecobrick dari sampah plastik, limbah botol plastik, yang dapat bermanfaat bagi sekolah dalam menjaga sekolah yang ramah lingkungan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jurnal

Publisher

Subject

Religion Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Gembira: Jurnal Ilmiah Pengabdian pada Masyarakat, so called as Jurnal Gembira, is a peer-reviewed journal to publish/disseminate scientific works and innovations in the form of scientific articles. This journal concerned with the practice and processes of community engagement. This journal accepts ...