Darma Cendekia
Vol. 2 No. 1 (2023): Darma Cendekia

Pelatihan Pembelajaran Koorperatif Metode Jigsaw di Sekolah Menengah Pertama (SMP) Muhammadiyah 17 Ciputat Timur Tangerang Selatan

Asad, Asad (Unknown)
Ananto, Irfan (Unknown)
Fatimah, Fatimah (Unknown)
Thertina, Erlis (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2023

Abstract

Pelatihan Pembelajaran Koorperatif Metode JIGSAW bertujuan memberika n pengetahuan dan ketrampilan khusus kepada guru-guru dalam bidang pembelajara n kelas. Target khusus yang ingin dicapai adalah para dapat memahami dan mampu mengimplentasikan teori-teori pembelajaran koorperatif metode JIGSAW di kelas. Metode yang akan dipakai adalah metode pelatihan dengan 70 persen praktik dan 30 persen teori. Pelatihan pembelajaran koorperatif metode JIGSAW diselenggarakan SMP Muhammadiyah 17 Ciputat Timur Kota Tangerang Selatan dan peserta pelatihan adalah guru-guru SMP Muhammadiyah 17 yang berjumlah 30 orang. Luaran yang dihasilkan dalam kegiatan ini adalah buku atau model dan artikel yang nantinya akan diberikan kembali kepada peserta pelatihan. Untuk mengukur perubahan pengetahuan dalam kegiatan ini, nantinya disampaikan angket kepada peserta pelatihan dengan tujuan untuk mengukur pengetahuan sebelum dan sesudah pelatihan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

darmacendekia

Publisher

Subject

Arts Humanities Computer Science & IT Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Fokus dan Ruang Lingkup Jurnal Darma Cendekia, pelatihan dan pemasaran dimanfaatkan untuk pemberdayaan masyarakat, UKM dan masyarakat lokal; Akses Sosial; Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat oleh Mahasiswa; Pemberdayaan Masyarakat Daerah Perbatasan; Pendidikan untuk Pembangunan Berkelanjutan; ...