Suara Teknik : Jurnal Ilmiah
Vol 10, No 1 (2019): Suara Teknik: Jurnal Ilmiah

RANCANG BANGUN MODIFIKASI GROUNDING TEMPORER 20KV DIKOMBINASIKAN DENGAN TELESKOPIC HOT STICK

Waspodo Waspodo (Unknown)
Kadeni Mulhardi Bowo (Unknown)
Doddy Irawan (Unknown)
Fuazen Fuazen (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 May 2019

Abstract

Perancangan ini meliputi kepedulian dengan keselamatan kerja khususnya di lingkungan kerja kelisrikan secara padam pada sisi 20kv. Salah satu penyebab kecelakaan kerja dari kelalaian pemasangan grounding temporer , perancangan ini bertujuan untuk mempersingkat, mempermudah dan mengefisiankan pekerjaan dengan cara memodifikasi alat grounding temporer yang sudah ada agar dapat dimaksimalkan sebagai sarana pendudukung pekerjaan demi terlaksanaya keselamatan kerja. Langkah awal diambil dengan memodifikasi desain alat sebelumnya yang kemudian diaplikasikan agar dapat dikombinasikan dengan teleskopic hot stick.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

STek

Publisher

Subject

Control & Systems Engineering Education Engineering Materials Science & Nanotechnology Mechanical Engineering

Description

Suara Teknik: Jurnal Ilmiah menyajikan artikel orisinal tentang pengetahuan dan informasi riset atau aplikasi riset dan pengembangan terkini dalam bidang teknologi. Ruang lingkup Suara Teknik: Jurnal Ilmiah meliputi pendidikan teknologi dan kajian mekanika terapan, konversi energi, teknologi bahan ...