Kanigara
Vol 2 No 1 (2022): Kanigara

Implementasi Teknik Cognitive Restructuring Untuk Meningkatkan Aktualisasi Diri Konselor

Dimas Ardika Miftah Farid (Unknown)
Muwakhidah (Universitas PGRI Adi Buana Surabaya)
Maghfirotul Lathifah (Universitas PGRI Adi Buana Surabaya)
Moesarofah (Universitas PGRI Adi Buana Surabaya)
Mada Aprieal Papin (Universitas PGRI Adi Buana Surabaya)



Article Info

Publish Date
27 Jan 2022

Abstract

Tujuan dari pengabdian pada masyarakat ini adalah untuk memberikan pendalaman terkait implementasi teknik cognitive restructuring dalam menunjang aktualisasi diri konselor. Metode kegiatan yang digunakan dalam webinar ini adalah dengan langkah-langkah, pertama langkah awal (observasi), tahap perencanaan, tahap implementasi, dan tahap evaluasi berkelanjutan program. Kegiatan pengabdian pada masyarakat ini diikuti oleh 158 peserta. Berdasarkan hasil survei manfaat teknik Cognitive Restructuring, maka di dapat rata-rata kemanfaatan teknik cognitive resctructuring adalah sebesar 66.96%. hal itu mengindikasikan bahwa pelatihan teknik cognitive restructuring membantu konselor untuk meningkatkan aktualisasi diri.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

kanigara

Publisher

Subject

Humanities Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Industrial & Manufacturing Engineering Physics Social Sciences Other

Description

Kanigara merupakan jurnal yang memuat hasil Pengabdian Kepada Masyarakat dari berbagai bidang ilmu. Kanigara diterbitkan oleh Fakultas Pedagogi & Psikologi Universitas PGRI Adi Buana Surabaya. Kanigara terbit pada bulan Januari dan ...