Journal Research Midwifery Politeknik Tegal
Vol 11, No 2 (2022)

PELAYANAN PERSALINAN PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI PRAKTEK MANDIRI BIDAN KOTA SEMARANG

Lia Mulyanti (Universitas Muhammadiyah Semarang)
Siti Nurjanah (Unknown)
Siti Nurjanah (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Jun 2022

Abstract

Latar belakang: Bidan harus menyadari bahwa wanita hamil dan melahirkan merupakan salah satu kelompok yang rentan terhadap paparan virus Covid-19. Penting untuk memberikan perawatan yang berpusat pada wanita, membangun komunikasi yang baik dengan ibu dan menawarkan dukungan emosional serta manajemen stres guna menjaga kesehatan fisik dan mental ibu dan bayi. Perubahan pada layanan kebidanan di masa pandemi harus memperhatikan protokol kesehatan yang telah ditetapkan. Berbagai permasalahan kesehatan ibu dan anak mengharuskan bidan, untuk memperhatikan program kesehatan bagi mereka sebagai tujuan dalam rangka menurunkan angka kesakitan dan kematian di masa pandemi Covid-19. Tujuan penelitian: Untuk mengetahui pelayanan persalinan di bidan saat pandemic covid -19. Metode: Penelitian ini menggunakan metode survey dengan menggunakan pendekatan cross sectional. Hasil: Dari hasil penelitian didapatkan bahwa Praktek Mandiri Bidan (PMB) dalam penerapan protokol kesehatan dalam pelayanan persalinan yaitu positif 96.67%  Simpulan: Penerapan protokol kesehatan pada pelayanan persalinan di bidan prositi sebanyak 96.67%

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

siklus

Publisher

Subject

Medicine & Pharmacology Nursing Public Health

Description

Siklus : Journal Research Midwifery Politeknik Tegal (JRMP) is a periodical scientific journal with registrated number ISSN 2089-6778 (print), 2549- 5054 (online). Published by Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (P3M) Politeknik Harapan Bersama and managed by Program Studi Kebidanan ...