Policy Brief Pertanian, Kelautan, dan Biosains Tropika
Vol 3 No 1 (2021): Policy Brief Pertanian, Kelautan dan Biosains Tropika

DRONE PARTICIPATORY MAPPING: PENDEKATAN BARU MEMBANGUN DATA DESA

Sofyan Sjaf (Departemen Sains Komunikasi dan Pengembangan Masyarakat, FEMA IPB University)
Lukman Hakim (Departemen Sains Komunikasi dan Pengembangan Masyarakat, FEMA IPB University)
Ahmad Aulia Arsyad (Peneliti Pusat Studi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan (PSP3), LPPM IPB University)



Article Info

Publish Date
02 Feb 2021

Abstract

Policy Brief ini mengulas tentang pentingnya membangun data desa presisi sebagai dasar perencanaan pembangunan desa yang lebih terukur, terarah dan tepat sasaran. Tulisan ini menyajikan metode dan pendekatan yang digunakan untuk membangun data desa presisi. Data desa presisi terwujud, jika metode yang digunakan merupakan sintesis dari 3 pendekatan: spasial, sensus dan partisipatif. Adapun sintesis ketiga metode ini dinamakan Drone Participatory Mapping (DPM) yang telah diimplementasikan dalam membangun data desa presisi di beberapa desa di Indonesia.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

agro-maritim

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Earth & Planetary Sciences Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences

Description

Policy Brief Pertanian, Kelautan, dan Biosains Tropika (PB PKBT) is a publication media that contains articles covering the results of policy research, policy analysis and opinions related to policy recommendations that are currently developing both nationally and internationally. PB PKBT (ISSN 2828 ...