Prosiding Seminar Nasional Unimus
Vol 3 (2020): Optimalisasi Hasil Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Menuju Kemandirian di Tengah P

Pengaruh Perawatan Kaki Terhadap Pencegahan Ulkus Kaki Diabetik Di Kota Bima

Nurul Jannah (Unknown)
Ayudiah Uprianingsih (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jan 2021

Abstract

Ketidakberhasilan dalam penanganan diabetes terjadi karena ketidakpatuhan penderita dalam menjalakan terapi,mengendalikan faktor resiko, rendahnya pengetahuan dan keterlibatan keluarga dalam merawat penderita diabetes.Penderita diabetes beresiko mengalami ulkus kaki diabetik. Masalah ulkus kaki diabetik merupakan komplikasi kronikdan dapat mengakibatkan cacat fisik. Penelitian ini adalah penelitian quasi ekperimen dimana penelitian menggunakanpre test – post test dan menggunakan cluster sampling. Data dikumpulkan melalui dan lembar observasi. Hasil dalampenelitian menunjukan nilai p = 0.000 (p < 0,05) artinya bahwa perawatan kaki diabetik dapat mencegah terjadinyaulkus kaki diabteik. Penigkatan kualitas hidup penderita diabetes dapat dilakukan dengan manajemen diri yang baikyaitu melakukan perawatan kaki secara mandiri untuk menghidari dari komplikasi yang dapat memperburuk kondisi.Tidak ada program edukasi yang terbaik jika tidak diiringi dengan kepatuhan, komitmen dan dukungan keluarga dalammenajalankan pengobatan. Kata kunci: Perawatan kaki; pencegahan ulkus kaki; Ulkus kaki diabetik

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

semnas

Publisher

Subject

Humanities Engineering Health Professions Nursing Public Health

Description

Prosiding Seminar Nasional Unimus merupakan wadah publikasi hasil-hasil penelitian dan pengabdian masyarakat yang telah dipresentasikan pada Seminar Nasional Unimus yang diselenggarakan tahunan oleh Lembaga Penelitian dan pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Muhammadiyah ...