JOSINFO : Jurnal Online Sistem Informasi
Vol 1, No 1 (2015)

APLIKASI GAME BERBURU MADU SUMBAWA BERBASIS UNITY 3D

Apriyansyah, Roman (Unknown)
Hanief, Shofwan (Unknown)
Crisnapati, Padma Nyoman (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Aug 2015

Abstract

Aplikasi Game berburu madu Sumbawa berbasis unity 3D adalah sebuah permainan inovasi baru. Aplikasi game ini bertujuan untuk mengilustrasikan cara berburu madu Sumbawa. Game ini bersifat dua dimensi yang dijalankan pada platform android. Platform android, dipilih karena perkembangan game mobile di Indonesia sangat pesat serta peminatnya sangat banyak. Aplikasi game berburu madu Sumbawa ini dibuat menggunakan aplikasi Unity, animasi yang ditampilkan pada game dibuat juga dengan aplikasi Unity. CorelDraw dan Adobe Photoshop digunakan untuk pembuatan desain tampilan, karakter dan background. Hasil dari aplikasi ini dibuat untuk memberikan kenyaman pada orang yang memainkannya, khususnya para pecinta game mobile.Kata kunci: Aplikasi Game, berburu madu, android, unity 3D, animasi.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

josinfo

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

JOSIKOM adalah Jurnal Online Sistem Informasi STMIK STIKOM Bali yang memuat artikel-artikel ilmiah hasil penelitian dosen dan mahasiswa Program Studi Sistem Informasi STMIK STIKOM ...