Explore: Jurnal Sistem Informasi dan Telematika (Telekomunikasi, Multimedia dan Informatika)
Vol 4, No 1 (2013): Oktober

Perancangan Sistem Informasi Klaim Asuransi Jiwa Menggunakan Ms.Visual Basic 6.0. Pada PT. Asuransi Jiwasraya Kota Bandar Lampung

Ahmad Cucus (Universitas Bandar Lampung)



Article Info

Publish Date
30 Oct 2013

Abstract

Sistem informasi adalah suatu sistem didalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengelohan transaksi harian, pendukung operasi, bersifat manajerial, dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan kepada pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan. Adapun pelayanan yang diberikan oleh perusahaan tersebut berupa jasa asuransi jiwa yaitu dengan memberikan proteksi kepada nasabah dengan pelayanan prima dan selalu bertekat untuk senantiasa menepati janji, sesuai dengan apa yang dijajikan, namun dalam pengurusanya pada bagian klaim masih menggunakan waktu yang cukup lama baik dalam pencarian data nasabah, serta dalam pembuatan laporan klaim. Sehingga waktu yang ada tidak dapat dipergunakan dengan semaksimal mungkin dalam pemerosesan data klaim nasabah pada PT. Asuransi Jiwasraya . Menanggapi permasalahan yang ada itulah, maka peneliti ingin membantu merancang sebuah sistem informasi klaim Asuransi jiwa dengan menggunakan bahasa pemrograman Ms. Visual Basic 6.0 yang berjudul : “ Perancangan Sistem Informasi Klaim Asuransi Jiwa dengan menggunakan pemrograman Ms. Visual Basic 6.0 pada PT. Asuransi Jiwasraya Kota Bandar Lampung. “

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

explore

Publisher

Subject

Other

Description

Explore: Jurnal Sistem Informasi dan Telematika (Telekomunikasi, Multimedia dan Informatika menyajikan artikel/naskah dalam bidang teknologi informasi khususnya dalam Fokus pada 5 kelompok keilmuan di Informatika yaitu : Rekayasa Perangkat Lunak (RPL) Sistem Informasi, Jaringan, Multimedia dan ...