BIOGENIC: Jurnal Ilmiah Biologi
Vol 1 No 1 (2023): BIOGENIC: Jurnal Ilmiah Biologi

PERILAKU SATWA AIR PADA KELAS MAMALIA

Dwimei Ayudewandari Pranatami (Unknown)
Elma Qothrun Nada (Unknown)
Fitri Nur Rahmawati (Unknown)
Fika Hayatul Muafiroh (Unknown)
Hilya Irbatul Isky (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Jun 2023

Abstract

Perairan Indonesia merupakan daerah migrasi dari jenis-jenis mamalia air. Perairan laut Indonesia yang luas memiliki potensi sumberdaya hayati yang beranekaragam. Salah satu sumberdaya tersebut adalah mamalia laut, dimana semua anggota mamalia laut merupakan hewan yang langka dan di lindungi di seluruh dunia. Tujuan dengan adanya penelitian ini ialah untuk mengetahui tingkah laku mamalia didasar laut dan dipermukaan laut yang belum diketahui oleh banyak orang. Spesies yang diamati antara lain ikan paus (Cetacea), lumba-lumba (Delphinidae), anjing laut (Pinnipedia), dan dugong (Dugong dugon). Tingkah laku mamalia laut yang teridentifikasi selama pengamatan adalah berburu mangsa, melompat ke atas permukaan air, habitat yang disukai dan berenang menuju arah tertentu. Kata kunci: perilaku, mamalia, air

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

biogenic

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Immunology & microbiology

Description

Biogenic: Jurnal Ilmiah Biologi adalah jurnal ilmiah di bidang Biologi yang diterbitkan secara offline dan online dua kali dalam setahun (Juni dan Desember) oleh Program Studi Biologi, Universitas Abdurachman Saleh Situbondo. Jurnal ini bertujuan untuk menjadi media diseminasi penelitian dan catatan ...