JURNAL PENDIDIKAN BAHASA
Vol 7 No 2 (2017): JURNAL PENDIDIKAN BAHASA

Penerapan Ekstensif Reading untuk Penggembangan Kemampuan Membaca Mahasiswa Semester V Program Studi Bahasa Inggris STKIP Taman Siswa Bima 2017/2018

Annisah (STKIP Taman Siswa Bima)
Waliyudin (STKIP Taman Siswa Bima)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2017

Abstract

Membaca adalah salah satu bagian penting dari proses mendapatkan informasi dalam pembelajaran. Kemampuan membaca mahasiswa dapat ditingkatkan dan dikembangkan dengan penerapan ekstensive reading. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan kemampuan membaca mahasiswa dengan penerapan ekstensive reading. Penelitian ini dilaksanakan pada mahasiswa semester V Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris STKIP Taman Siswa Bima. Penelitian ini dilakukan pada kelas mata kuliah Reading. Sampel diambil dengan menggunakan metode purposive sampling teknik yang berjumlah 10 orang laki-laki dan 18 orang perempuan. Hasil penelitian menunjukkan adanya penggembangan kemampuan membaca mahasiswa pada mata kuliah reading khususnya pada level bahan bacaan atau graded reader, kecepatan membaca atau reading speed, dan level pemahaman bahan bacaan atau understanding texts level. Hasil dari penelitian ini menunjukkan adanya perkembangan kemampuan membaca pada semua mahasiswa terutama dalam aspek reading speed, peningkatan level bahan bacaan dan pemahaman dalam membaca meskipun tidak secara signifikan.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jpb

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal Pendidikan Bahasa STKIP Taman Siswa Bima, terbit 2 kali setahun dengan edisi Januariā€“Juni dan Juli-Desember. Jurnal ini merupakan wadah bagi pegiat pendidikan bahasa dan sastra Indonesia. Redaksi menerima artikel dan laporan penelitian mengenai inovasi dan perkembangan dalam pendidikan ...