Scholars: Jurnal Sosial Humaniora dan Pendidikan
Vol. 2 No. 1 (2024): SCHOLARS: Jurnal Sosial Humaniora dan Pendidikan

The Application Of Reading Between The Lines Strategy To Increase Students Reading Comprehension

Meyke Marantika (Politeknik Negeri Ambon)



Article Info

Publish Date
29 Jun 2024

Abstract

Abstrak : Reading between the lines merupakan salah satu strategi reading comprehension yang harus diajarkan sebagai suatu comprehension skill yang penting bagi mahasiswa. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi keefektifan Reading Between The Lines Strategy dalam kemampuan pemahaman membaca mahasiswa. Penulis menggunakan penelitian deskriptif dengan beberapa langkah yang penulis lakukan yaitu pertama mengumpulkan teori yang relevan untuk penelitian. Langkah kedua yaitu menjalankan pre-test untuk experiment class dan control class. Langkah ketiga yaitu mengajar reading comprehension dengan mengunakan Reading Between The Lines pada experiment class dan mengajar tanpa mengunakan Reading Between The Lines pada control class. Langkah keempat yaitu menjalankan post-test bagi experiment class dan control class. Setelah menganalisis data berdasarkan tes yang diberikan, hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa pada kelompok eksperimen yang diajar dengan menerapkan Reading Between the lines memperoleh nilai lebih baik dibandingkan siswa pada kelompok kontrol yang diajar tanpa menerapkan Reading Between the lines. Kata kunci : Reading between the lines, Reading Comprehension skill

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JS

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

CHOLARS: Jurnal Sosial Humaniora dan Pendidikan is a publication forum in the field of education and social humanities published by Ambon State Polytechnic in the form of research results, theoretical studies, methods and scientific ideas that are in accordance with the field of science (social ...