Krinok: Jurnal Pendidikan Sejarah dan Sejarah
Vol. 2 No. 3 (2023): Sejarah Lokal dan Pendidikan Sejarah

PERTEMPURAN 10 NOVEMBER 1945 DI SURABAYA SEBAGAI AKSI BUNG TOMO DALAM MEMPERTAHANKAN KEMERDAKAAN INDONESIA

Muhammad Haerulloh Zikri (Universitas Jambi)
Yuli Asmarita (Universitas Jambi)



Article Info

Publish Date
03 Dec 2023

Abstract

Masuknya Jepang di Indonesia khususnya pada daerah Surabaya menjadi saksi awal mula bangkitnya semangat masyarakat dalam melawan penjajah dan menyerukan beberapa aktivitas untuk mendukung mempertahankan kemerdekaan. Tanggal 10 November 1945 awal mula pecahnya pertempuran di Surabaya yang sekarang dikenal sebagai hari pahlawan nasional Indonesia. Bung Tomo adalah salah seorang pahlawan sangat berpengaruh terhadap Kemerdekaan Indonesia dengan salah satu aksinya bersama masyarakaat maka pengakuan merdeka tidak akan tercapai dan diakui oleh dunia Internasional.  Metode penelitian yang di gunakan dalam artikel ini ialah metode historis dengan pengumpulan data heuristik, kritik sumber, interpretasi, dan historiografi. Dalam penelitian ini untuk mendeskripsikan dan menjelaskan mengenai Aksi Bung Tomo dalam mempertahankan kemerdekaan Indonesia di pertempuran kota Surabaya 10 November 1945. Hasil dan pembahasan dari penelitian ini untuk menjelaskan mengenai Peran Bung Tomo dalam mempertahankan kemerdekaan Indonesia pada pertempuran di kota Surabaya pada tanggal 10 November 1945.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

krinok

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Krinok: Jurnal Pendidikan Sejarah dan Sejarah diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Sejarah Universitas Jambi ialah jurnal khusus dbentuk untuk memfasilitasi mahasiswa Pendidikan Sejarah maupun mahasiswa lain yang artikelnya berkaitan dengan fokus utama jurnal. KRINOK Unja berkerja sama dengan ...