Jurnal Riset Manajemen, Bisnis, Akuntansi dan Ekonomi (JAMBAK)
Vol 2 No 2 (2023): Jurnal Riset Manajemen, Bisnis, Akuntansi dan Ekonomi (JAMBAK)

Analisis Rasio Likuiditas Dalam Menilai Kinerja Keuangan Pada PT. Sucofindo (Persero) Cirebon

Nikodemus (Unknown)
Endah Budiastuti (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Dec 2023

Abstract

This study aims to determine the financial performance of PT. Sucofindo (Persero) Cirebon from 2017-2019 which was measured using the liquidity ratio, namely the Current Ratio, Quick Ratio, and Cash Ratio. The data used in this study are the financial statements of PT. Sucofindo (Persero) Cirebon from 2017-2019. The method of analysis in this research is descriptive statistical analysis method. From the results of data analysis shows the financial performance of PT. Sucofindo (Persero) Cirebon based on the liquidity ratio in terms of the average current ratio from 2017 to 2019 is above the industry standard of 322.58%. This shows that the current ratio of PT. Sucofindo (Persero) Cirebon is in good condition, because the higher this ratio, the higher the company's ability to pay short-term debt using its current assets. Financial Performance of PT. Sucofindo (Persero) Cirebon based on the liquidity ratio in terms of the quick ratio, the average ratio is above the industry standard, which is 316.48%. This shows that the quick ratio of PT. Sucofindo (Persero) Cirebon is in good condition, so PT. Sucofindo (Persero) Cirebon does not need to worry about the company's debt guarantees. Financial Performance of PT. Sucofindo (Persero) Cirebon based on the liquidity ratio in terms of the cash ratio, the average ratio is above the industry standard of 152.17%. This shows that the quick ratio of PT. Sucofindo (Persero) Cirebon is in good condition, so PT. Sucofindo (Persero) Cirebon still has sufficient cash and deposit funds in the Bank. ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan PT. Sucofindo (Persero) Cirebon dari tahun 2017-2019 yang diukur menggunakan rasio likuiditas yaitu Current Ratio, Quick Ratio, dan Cash Ratio. Data yang digunakan dalam penelitian ini berupa laporan keuangan PT. Sucofindo (Persero) Cirebon dari tahun 2017-2019. Metode analisis dalam penelitian ini adalah metode analisis statistik deskriptif. Dari hasil analisis data menunjukkan kinerja keuangan PT. Sucofindo (Persero) Cirebon berdasarkan rasio likuiditas ditinjau dari rata-rata current ratio dari tahun 2017 sampai dengan 2019 berada diatas standar industri yaitu sebesar 322.58%. Hal ini menunjukkan bahwa current ratio PT. Sucofindo (Persero) Cirebon dalam kondisi baik, karena semakin tinggi rasio ini maka semakin tinggi pula kemampuan perusahaan dalam membayar hutang jangka pendek dengan menggunakan aktiva lancarnya. Kinerja Keuangan PT. Sucofindo (Persero) Cirebon berdasarkan rasio likuiditas ditinjau dari quick ratio yang rata-rata rasionya berada diatas standar industri yaitu sebesar 316.48%. Hal ini menunjukkan bahwa quick ratio PT. Sucofindo (Persero) Cirebon dalam kondisi baik, sehingga PT. Sucofindo (Persero) Cirebon tidak perlu merasa khawatir terhadap jaminan hutang perusahaan. Kinerja Keuangan PT. Sucofindo (Persero) Cirebon berdasarkan rasio likuiditas ditinjau dari cash ratio yang rata-rata rasionya berada diatas standar industri yaitu sebesar 152.17%. Hal ini menunjukkan bahwa quick ratio PT. Sucofindo (Persero) Cirebon dalam kondisi baik, sehingga PT. Sucofindo (Persero) Cirebon masih memiliki kas dan simpanan dana di Bank yang cukup.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jambak

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Membahas tentang Ilmu Manajemen dengan berbagai konsentrasi di antaranya adalah Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen Keuangan, Manajemen Kesehatan, Manajemen Rumah Sakit, Akuntansi, Marketing, kewirausahaan, Komunikasi Bisnis, dan semua yang berhubungan dengan Ekonomi Bisnis dan manajemen. ...