Intizar
Vol 29 No 2 (2023): Intizar

Strategi Guru PAI dalam Meningkatkan Kesadaran Moderasi Beragama Siswa

Isyara, Larissa Putri (Unknown)
Marzudin, Ahmad Rizaldi (Unknown)
Aisyah, Neng (Unknown)
Samiha, Yulia Tri (Unknown)
Wijaya, Wijaya (Unknown)
Mardeli, Mardeli (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi guru PAI dalam meningkatkan kesadaran moderasi beragama siswa di SMK Negeri 04 Palembang. Penelitian ini berjeniskan deskriptif kualitatif dengan subjek penelitiannya ialah guru agama Islam. Data dikumpulkan menggunakan teknik observasi, wawancara mendalam dan dokumentasi yang kemudian dilanjutkan dengan penganalisisan menggunakan model Miles dan Huberman yakni mereduksi data, menyajikan data dan menarik kesimpulan. Keabsahan data diuji menggunakan teknik triangulasi sumber, teknik dan cross check. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi guru untuk meningkatkan kesadaran moderasi beragama siswa adalah dengan cara pendekatan yang inklusif, studi kasus yang membahas tentang ekstremisme agama bisa menyebabkan konflik dan ketegangan sosial, kegiatan lintas agama dan penggunaan sumber belajar yang beragam.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

intizar

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities

Description

Intizar Journal (ISSN: 1412-1697) and (E-ISSN: 2477-3816) is a peer-reviewed journal which is published by Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang publishes biannually in June dan December. This journal publishes current concept and ...