JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 7 No. 3 (2023): Desember 2023

Penyelesaian Sengketa Pembagian Harta Waris (Studi Kasus Hasil Putusan Nomor 462/Pdt.G/2021/PA.Prg)

Safitri, Ira (Unknown)
Sembiring, Julianti (Unknown)
Panjaitan, Novia Adeliana (Unknown)
Hadiningrum, Sri (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Dec 2023

Abstract

Sengketa pembagian harta waris merupakan masalah serius di Indonesia, termasuk di Kabupaten Pinrang. Penelitian ini bertujuan untuk megetahui dan mengkaji penyelesaian sengketa pembagian harta waris pada studi kasus Putusan Nomor 462/Pdt.G/2021/PA.Prg. Metode dalam penelitian ini ialah metode penelitian normatif dengan data primer yaitu Putusan Pengadilan Agama Pinrang dan data sekunder berupa peraturan perundang-undangan mengenai hukum waris, buku, jurnal serta referensi lainnya. Analisis data yang digunakan ialah yuridis kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penyelesaian sengketa terhadap pembagian harta waris yang terjadi di Kabupaten Pinrang dalam Kasus Putusan Nomor 462/Pdt.G/2021/PA.Prg dilakukan melalui mediasi dan upaya mediasi tersebut berhasil mencapai kesepakatan yang dituangkan dalam Akta Perdamaian.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...