JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 8 No. 2 (2024)

Efektivitas Program Pemerataan Pembangunan Sekolah terhadap Fasilitas Pendidikan

Sambarana, Ilyasa Laits (Unknown)
Syahputra, Rifky Justicyo (Unknown)
Lubis, Yasmin Arinda (Unknown)
Hisan, Yasmin Fakhira Khairatun (Unknown)
Zammara, Aurel Meidina (Unknown)
Deswert, Daniel Justin Jeconia (Unknown)
Suprobo, Farrel Rajendra (Unknown)
Faqih, Muhammad Zibran (Unknown)
Tarina, Dwi Desi Yayi (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Jun 2024

Abstract

Pemerataan pembangunan dalam aspek pendidikan bertujuan untuk melihat apakah kualitas pendidikan di Indonesia sudah setara antara di kota dan di desa. Hal ini dilakukan sebagai upaya untuk memastikan seluruh warga Negara Indonesia mendapat fasilitas pendidikan berupa sekolah yang layak dan berkualitas. Kualitas pendidikan yang berkualitas akan menghasilkan sumber daya manusia yang nantinya akan membentuk peradaban yang tinggi. Penelitian ini dilakukan dengan metode kualitatif yang dilaksanakan melalui wawancara semi-terstruktur untuk mendapat informasi terkait pembangunan yang dilakukan dan melakukan observasi ke tempat penelitian secara langsung untuk meninjau adanya ketidaksetaraan dalam infrastruktur yang ada. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa adanya kerusakan sekitar 75% dalam infrastruktur dan sarana yang minim di SDN Mulyajaya 1 Karawang, hal ini menunjukkan bahwa belum maksimalnya alokasi dana bantuan dari dinas pendidikan ke sekolah-sekolah, terkhusus sekolah yang berada di lingkungan desa.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...