Neraca Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Vol. 6 No. 3 (2024): Musytari : Neraca Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi

ANALISIS SWOT USAHA MIKRO KECIL MENENGAH (UMKM) BAKSO BAKAR

Yudho Hari Rahmat (Unknown)
Tyna Yunita (Unknown)
Tubagus Abel Ibrahim Zhafran (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Jun 2024

Abstract

Bakso Bakar adalah salah satu usaha dibidang makanan yang menjual hasil olahan daging dalam bentuk bakso yang dibuat dengan cara diberi bumbu tersendiri lalu dimasak dengan cara dibakar. Penelitian ini bertujuan unutk mengetahui analisis SWOT (Strength, Weakness, Opportunity, Threat) pada UMKM Bakso Bakar. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan menggunakan data primer yang dikumpulkan dari beberapa sumber jurnal. Penelitian ini diharap dapat memenuhi rasa ingin tahu penulis terhadap analisis SWOT pada usaha “Bakso Bakar”.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

musytarineraca

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Environmental Science

Description

Musytari: Neraca Manajemen, Akuntasi, Ekonomi, adalah jurnal nasional peer-review yang diterbitkan oleh CV Anugrah Anggota IKAPI. Musytari: Neraca Manajemen, Akuntasi, Ekonomi membahas ekonomi dan bisnis dalam ruang lingkup berbagai disiplin ilmu ekonomi, manajemen, dan akuntansi. Tim editorial ...