Currency: Jurnal Ekonomi dan Perbankan Syariah
Vol. 2 No. 2 (2024): Currency

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP MOTIVASI KERJA KARYAWAN DI PT. WELL HARVEST WINNING ALUMINA REFINERY (WHW)

Nabila Raidzatussalma, Khansa (Unknown)
Widiantika, Marian (Unknown)
Leoni, Feby (Unknown)
Juliarti Batam, Dian (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Apr 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh budaya organisasi terhadap motivasi kerja karyawan di PT. Well Harvest Winning Alumina Refinnery (WHW). Penelitian ini menggunakan 40 responden dengan menggunakan metode pengambilan simple random sampling. Sampel penelitian merupakan 17 orang perempuan dan 23 orang laki laki karyawan PT. Well Harvest Winning Alumina Refinerry (WHW). Metode pengumpulan data utama menggunakan instrument berupa kuisioner yang terdiri atas sejumlah pernyataan mengenai variabel (X) budaya organisasi dan variabel (Y) motivasi kerja. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear. Hasil analisis menunjukan bahwa budaya organisasi berpengaruh positif terhadap motivasi kerja karyawan sebesar 21%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa budaya organisasi memiliki pengaruh terhadap motivasi kerja karyawan di PT. Well Harvest Alumina Refinnery (WHW).

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

currency

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Mathematics

Description

Jurnal Currency is intended to be the journal for publishing articles reporting the results of economics research. Jurnal Ekonomi invites manuscripts on the various topics include, but are not limited to, topics covered include: Business Studies, Ethics Education Issues, Entrepreneurship Services, ...