Jurnal Semarak Mengabdi
Vol 3 No 2 (2024): Juli

PELATIHAN PEMBUATAN MONOGRAPI DESA UNTUK MEMUDAHKAN MASYARAKAT MENDAPATKAN INFORMASI TENTANG DESA GADUNG DI KABUPATEN LEBONG

Romdana, Romdana (Unknown)
Azuwandri, Azuwandri (Unknown)
Dwisnu, Erlian (Unknown)
Mulyadi, Mulyadi (Unknown)
Susanto, Yohanes (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2024

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan di Desa Gandung Kabupaten Lebong dengan Tema Pelatihan Pembuatan Monograpi desa untuk memudahkan masyarakat mendapatkan informasiu tentang desa gandung di Kabupaten Lebong, dimana metode pelatihan ini dilakukan dengan cara workshop tentang penggunaan Menyusun Monograpi desa yang lebih praktis yang kemudian dapat di lihat langsung oleh masyarakat. Yang bertujuan agar Memudahkan masyarakat dalam menentukan monograpi di desa.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jsm

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Semarak Mengabdi (Jurnal of Community Service) is a multidisciplinary scientific journal published by STIA Bengkulu. The Semarak Serving Journal is a national standard journal with a main focus on the development of sciences in the field of community service, published twice a year, in ...