EL-BANAT: Jurnal Pemikiran dan Pendidikan Islam
Vol. 6 No. 2 (2016): Desember

Kritik Penilaian Menurut Perspektif Standar Nasional Pendidikan

Warsito Hadi (Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya)



Article Info

Publish Date
29 Dec 2016

Abstract

Standar penilaian merupakan salah satu bagian dari Standar Nasional Pendidikan (SNP) tentang sistem pendidikan di seluruh wilayah hukum Negara Kesatuan Republik Indonesia. Karenanya, setiap pendidik harus memahami landasan yuridis maupun filosofis yang melatarbelakangi munculnya standar penilaian, mekanisme, dan prosedur evaluasi. Termasuk dalam hal tersebut, bagaimana pendidik menetapkan indikator keberhasilan pembelajaran dan merancang pengalaman belajar siswa. Penilaian pendidikan adalah proses pengumpulan dan pengolahan informasi untuk menentukan pencapaian hasil belajar peserta didik. Penilaian merupakan bagian dari evaluasi. Penilaian mempunyai arti yang seringkali tertukar dengan istilah tes, karena pemakaian kedua istilah ini tidak mengandung arti evaluasi meliputi dua hal yaitu menilai dan mengukur. Menilai berasal dari kata nilai. Sedang pengukuran mengacu pada hal yang membandingkan sesuatu hal dengan satu ukuran tertentu, sehingga sifatnya kuantitatif.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

elbanat

Publisher

Subject

Religion Education

Description

FOCUS The focus of this paper is an attempt to actualize a better understanding of the science of islam and Islamic thought, both locally and internationally through the publication of articles, research reports, and book reviews. SCOPE This journal Contains Islamic studies included education , ...