Jurnal Manajemen STIE Muhammadiyah Palopo
Vol 2, No 1 (2015)

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN MASA KERJA TERHADAP KEPUASAN KARYAWAN PADA PT. HADJI KALLA PALOPO

Haedar Haedar (Unknown)
Saharuddin Saharuddin (Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Muhammadiyah Palopo)
Herlangga H. (Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Muhammadiyah Palopo)



Article Info

Publish Date
02 Aug 2016

Abstract

Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui dan menganalisis Pengaruh Lingkungan Kerja, dan masa kerja terhadap kepuasan karyawan pada PT. Hadji Kalla Palopo Dari hasil analisis data menunjukkan bahwa faktor lingkungan kerja dan masa kerja berpengaruh Signifikan terhadap kepuasan kerja pada PT.Hadji Kalla di Palopo. Faktor yang paling dominan pengaruhnya terhadap kepuasan kerja adalah lingkungan kerja. Oleh karena itu lingkungan kerja sebagai faktor yang berpengaruh terhadap kepuasan kerja maka perlu mendapat perhatian khusus, agar supaya terus mengalami perubahan yang lebih baik PT. Hadji Kalla Palopo Hasil analisis Koefisien determinasi R2 (R Square) = 80% menunjukkan bahwa seluruh variabel bebas secara bersama-sama berpengaruh sangat signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan, Sedangkan koefisien korelasi sebesar = 64% menunjukkan adanya hubungan yang sangat kuat antara variabel bebas dengan variabel terikat.

Copyrights © 2015