AGRIEKONOMIKA
Vol 6, No 1: April 2017

PERANAN HOME INDUSTRI EMPING MELINJO DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN KELUARGA DI KECAMATAN BURNEH KABUPATEN BANGKALAN

Yusrianto Sholeh (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Apr 2017

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui hal-hal sebagai berikut: (1) Untuk mengetahui pendapatan tenaga tenaga kerja Industri Emping Melinjo di Kecamatan Burneh Kabupaten Bangkalan, (2) Untuk mengetahui kontribusi pendapatan tenaga kerja terhadap pendapatan keluarga di sektor industri Emping Melinjo di Kecamatan Burneh Kabupaten Bangkalan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendapatan keluarga di Kecamatan Burneh Kabupaten Bangkalan (Dengan jumlah pendapatan terkecil yaitu 38 orang atau 44% yaitu Rp 750.000-Rp 1.100.000. Kemudian pada jumlah pendapatan terbesar yang diperoleh tenaga kerja ialah Rp.2.150.000-Rp.2.500.000 berjumlah 2 orang atau 2%. Sedangkan kontribusi terhadap pendapatan di sektor industri Emping Melinjo di Kecamatan Burneh Kabupaten Bangkalan bahwa kontribusi pendapatan keluarga terbesar/Tinggi  sebanyak 24 orang atau 28 %, kemudian  nilai yang terkecil/sangat rendah ialah 10 orang atau 11 %.HOME INDUSTRY MELINJO ROLE IN IMPROVING INCOME FAMILIES IN THE DISTRICT DISTRICT BURNEH BANGKALANABSTRACTThis study aims to determine the following matters: (1) to determine the earnings of industrialworkers in the district chips melinjo Burneh Bangkalan district. (2) to determine the contribution of labor income to the family income in theindustrial sectorin the sub chips melinjo Burneh Bangkalan district.the result showed that the income of families in the district (with the smallest amount of income that is 38 or 44% is Rp 750.000-Rp 1.100.000, then the largest amount of income earned is labor Rp.2.150.000-2.500.000 amounted to 2 or 2%.While the contribution to earning in the industrial sector in the sub chips melinjo Burneh Bangkalan district that contributes the largest family incomeas many as 24 people or 28%, then the smallest value is 10 or 11%

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

agriekonomika

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Economics, Econometrics & Finance

Description

AGRIEKONOMIKA, terbit dua kali dalam setahun yaitu pada April dan Oktober yang memuat naskah hasil pemikiran dan hasil penelitian bidang sosial, ekonomi dan kebijakan pertanian dalam arti ...