INTEGER: Journal of Information Technology
Vol 3, No 1 (2018)

Deteksi Gerak Pada Citra Objek Video Surveillance Dengan Menggunakan Metode Spektral Residual

Rahmawati, Lailia (Unknown)
Nugroho, Hendro (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Mar 2018

Abstract

Video Surveillance adalah salah satu aplikasi yang sering dimanfaatkan pada system keamanan. Penerapan teknik deteksi gerak (Motion Detection) pada video surveillance merupakan salah satu metode yang sering digunakan. Metode pencarian objek gerak pada visual video dengan menggunakan metode Spektral Residual. Langkap-langkah dalam penelitian deteksi gerak adalah input video dengan ukuran 176x144 piksel, proses segmentasi dengan menggunakan metode Threshold Otsu, Proses Saliency Detection yang menggunakan metode Spektrum Residu, Proses Tracking untuk menghasilkan hasil Output Objek deteksi gerak. Data untuk uji coba sejumlah 30 data video dan tingkat keberhasilannya sebesar 90%.Kata Kunci: Deteksi Gerak, Video Surveilance ,Spektral Residual, Thershold Otsu 

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

integer

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

This journal contains articles from the results of scientific research on problems in the field of Informatics, Information Systems, Computer Systems, Multimedia, Network and other research results related to these ...